Rekomendasi Film Yang Bertemakan Masak

Rekomendasi Film Masak

Rekomendasi Film Masak – Sedang mencari tontonan untuk menemanimu bersantai? Jika iya, sederet film tentang memasak ini bisa jadi pilihan yang tepat. Bukan cuma soal masak, judul-judul film di bawah ini juga menyajikan kisah dari sudut pandang lain, mulai percintaan, hubungan orang tua dan anak, hingga bisnis.

Chef

Seorang chef bernama Carl Casper tidak pernah menyangka bahwa kehidupannya akan berubah drastis. Dari seorang kepala juru masak di restoran terkenal, ia kini harus beralih profesi berjualan makanan di sebuah foodtruck. Seringnya berkonflik dengan pemilik restoran tempat ia bekerja, membuatnya tidak berkembang dalam menciptakan kreasi makanan. Hal slot server kamboja no 1 itu pun diperparah ketika ia juga berselisih dengan seorang food blogger. Mengundurkan diri dari restoran tersebut adalah pilihannya. Sang koki ini pun mencoba untuk membangun kembali reputasi dirinya sebagai seorang chef. Kini ia bersama dengan temannya dan anaknya juga melakukan road trip dengan menjual makanan di atas foodtruck.

Ratatouille

Satu-satunya film animasi dalam list ini, Ratatouille mengajarkan kita untuk tidak menyerah dalam mengejar mimpi. Menceritakan seekor tikus bernama Remy yang bermimpi menjadi chef dan Alfredo, seorang chef yang sebenarnya sangat payah dalam memasak. Alfredo idn poker yang tidak sengaja melihat kemampuan memasak Remy akhirnya mengajak Remy untuk bekerja sama dengannya, karena Remy tidak akan bisa terus memasak tanpa bantuan seorang manusia.

Julie & Julia

Diangkat dari kisah nyata, Julie & Julia menceritakan tentang Julie Powell (diperankan oleh Amy Adams), wanita kantoran yang sudah frustasi dengan pekerjaannya lalu memutuskan untuk menulis blog tentang dirinya mencoba resep-resep dari buku Julia Child (diperankan oleh Meryl Streep) sebanyak 524 resep dalam 365 hari. Di sisi lain, kita akan melihat kehidupan Julia Child sebelum dia menjadi chef yang mengubah total dunia kuliner di Amerika.

Baca Juga : Inilah 7 Rekomendasi Film Hacker Terbaik

Final Recipe

Film tentang pertandingan memasak ini digarap oleh produser dari tiga negara sekaligus. Kualitasnya yang bagus membuat film ini bisa disandingkan dengan film hollywood lainnya.
Dibintangi oleh pemeran dari berbagai negara, film ini juga menggunakan berbagai bahasa yang membuatnya semakin menarik. Bercerita mengenai seorang anak SMA yang ahli memasak bernama Mark (Hendry Lau) mengikuti sebuah kompetisi memasak untuk menyelamatkan restoran milik kakeknya.

Selain itu, ia juga berkesempatan bertemu dengan koki idolanya yang saat itu menjadi juri. Cerita yang kompleks membuat kamu akan masuk dalam alur cerita dan tidak akan bosan menonton hingga usai.

Burnt

Siapa yang bisa meragukan kepiawaian akting dari Bradley Cooper. Aktor ini cukup sukses setiap kali memerankan karakter dalam film-filmnya. Di film Burnt ini, ia menjadi seorang chef berbakat bernama Adam Jones. Namun akibat ulahnya sendiri berteman dengan narkoba, karir yang seharusnya cemerlang tiba-tiba hancur. Ia merasa depresi dan berusaha bangkit dari keterpurukan.

Setelah mengalami masa-masa sulit tersebut, Adam ingin memperbaiki karirnya yang berantakan. Ia kembali mencoba menjadi seorang chef lagi. Lepas dari bayang-barang kelakuan buruknya, Adam kemudian berencana membuka restoran. Dalam prosesnya untuk itu, ia mengalami banyak konflik. Berseteru dengan teman lamanya, dan berhadapan dengan sikap perfeksionis yang dimilikinya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *